MV Agusta Luncurkan Motor 800 CC Terbaru

SALAM MODIFIKASI!

MV Agusta Akan rilis motor terbaru mereka yakni moge berkelas 800 CC 3 silinder yang di beri nama TurismoVeloce 800 dan akan di pamerkan di acara EICMA di Milan Italia tanggal 4 september mendatang. Motor terbaru yang menggusung mesin yang sama dengan rivalnya yakni F3 dan B3.

Jika dari body yang sporty yang mengutamakan keyamanan dan kepraktisan motor touring dan di lengkapi dengan toknologi dan fitur yang mendukung untuk perjalanan jauh. Namun belum banyak mengenai spesifikasi yang lebih jelas dari motor ini, yang pasti ini akan menjadi motor terbaru yang pastinya akan bersaing dengan motor sekelasnya di Eropa. Cicipi gambarnya dulu bro/sis.



Mengenai spesifikasi yang lebih jelas dan teknologi yang di gusung motor ini belum mendetail. Kepastiannya akan bisa kita bahas lagi setelah peluncurannya yang kira-kira 2 minggu lagi. Yang pasti tidak jauh berbeda dari gambar. Menurut lansiran situs eropa bahwa kemungkinan besar akan lebih cenderung mirip dengan Ducati Multistrada. Kita tunggu aja peluncurannya yang tinggal menghitung hari.

Sekian dulu pembahasan dari MVAgusta 800 CC terbaru ini dan semoga bermanfaat bagi anda dan menambah wawasan anda. Terima kasih atas kunjungan anda pada blog ini. Saya tunggu komentar anda.

SALAM MODIFIKASI!
Klausenpass 2015 MV Agusta B3