Prediksi Kemunculan All-New Honda Tiger 250CC

Apakah ini merupakan sosok penerus dari Honda Tiger Indonesia yang pada ahir tahun 2015 lalu beredar kabar kemunculan All-New Honda Tiger terbaru?. Jawabannya bisa ya bisa tidak. Kenapa demikian karena alasan untuk menjawab tidak karena pihak Astra Honda Motor (AHM) tidak sedikit pun membocorkan kemunculan produk terbaru mereka yang disinyalir menggunakan mesin 250-300 CC. Dan bisa juga ya karena pada tahun lalu gempar beredar gambar sesosok motor sport yang banyak menyebutkan si penerus legenda Tiger yang sudah lama menemani hari-hari masyarakat di tanah air. Kemudian yang selanjutnya yakni kabar mengenai langkah pihak Honda yang akan meng-Injeksikan seluruh produk mereka dan mungkin inilah salah satunya.
Prediksi Kemunculan All-New Honda Tiger
Prediksi Kemunculan All-New Honda Tiger 250CC
Prediksi Kemunculan All-New Tiger 250CC
Prediksi Kemunculan All-New Honda Tiger
Sosok motor sport tiga dimensi (3D) berhasil dihendus pihak otomotif eropa yang telah mendapatkan hak paten di Eropa (Europan Union Office) salah satunya MCN pada ahir tahun 2015 silam. Sosok sportbike ini diduga kuat merupakan varian CB300F atau CB250F yang mana merupakan masih satu keluarga dengan CBR300R dan CBR250R. dari foto tersebut terlihat desain bodyworksnya mengindikasikan sosok naked sportbike dengan satu exaust port dengan ukuran blog silinder yang berukuran sedang. Ciri-ciri ini mengarah pada sosok mesin satu silinder seperti si Honda Tiger.
Kemunculan All-New Honda Tiger 250CC
All-New Honda Tiger 250CC 3D
All-New Honda Tiger 250CC
 Gambar 3D All-New Honda Tiger 250CC
Rencana pihak AHM untuk meng-up grade sosok tigi (sebutan untuk Honda Tiger oleh para biker) diduga kuat juga akan berpengaruh pada kapasitas ruang bakar yang kemungkinan menjadi 250 CC dari Honda Tiger saat ini yakni 200 CC. Kabar tersebut akan kemungkinan besar akan terjadi karena perkembangan motor sport 250 – 300CC yang cukup besar saat ini. Yang nantinya juga akan bersaing dengan para competitor sejenisnya yakni Kawasaki Ninja 250 RR Mono serta YamahaYZF-R25 yang juga akan meluncur tahun ini juga.
Prediksi Kehadiran All-New Honda Tiger 250CC
New Honda Tiger 250CC
Seperti pada faktanya bahwa Honda memang kerap kali mempertahankan satu desain bodywork untuk beberapa produk seperti halnya CBR125R, CBR150R dan juga CBR250R serta yang lainnya. Jadi kemungkinan besar keinginan para pecinta si legenda Honda Tiger untuk mencicipi All New Honda Tiger akan di amini oleh pihak Honda motor mengingat juga kasus Tiger yang juga punya banyak penggemar walaupun sudah terbilang cukup tua.

 Honda Tiger 250CC 3D
Gimana, penasaran dengan kebenaran akan kemunculan Tiger Terbaru dengan teknologi serta desain yang lebih paten, mari di tunggu saja kabar selanjutnya. Terima kasih atas kunjungan anda pada blog ini dan semoga bermanfaat dan bisa menambah wawasan anda. Penulis mengharapkan kritik dan saran para pembaca untuk kemajuan blog ini serta kenyamanan bersama. Sekian dulu artikel kali ini, terima kasih. Agar tidak bosa menunggu kabar selanjutnya mari cicipi dulu penampakannya walaupun masih sekedar gambar 3D. hehehe J

Sumber informasi dan gambar : otosia.com